Senator DPD RI Teras Narang Dipastikan Hadir Diskusi Publik Tanggal 7 Agustus 2023

    Senator DPD RI Teras Narang Dipastikan Hadir Diskusi Publik Tanggal 7 Agustus 2023
    Dr Agustin Teras Narang, SH

    PALANGKA RAYA - Jelang pelaksanaan acara Diskusi Publik pada hari Senin tanggal 7 Agustus 2023 di Hotel BW Jalan RTA. Milono Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, akan dihadiri sejumlah Nara sumber yang akan mengangkat topik Akademis Kedokteran di UPR.

    Sempat tertunda sebelumnya, dikarenakan pihak Nara sumber utama dari pihak UPR yaitu Rektor UPR Prof Dr Salampak Dohong, , belum bisa dikomunikasikan untuk mengikuti Diskusi Publik yang diadakan oleh Forum Ormas Dayak Kalimantan Tengah.

    Β "Kita tetap berpikir positif dalam hal ini, karena tujuan kita bagaimana agar putra - putri daerah kita benar - benar bisa menempuh pendidikan Akademis di Fakultas Kedokteran khususnya, " kata Ducun Hadek Umar.

    Ducun Hadek Umar selaku Ketua Forum Ormas Dayak Kalteng, menjelaskan betapa pentingnya sebenarnya forum ini. Hal terutama melihat apa yang menjadi kendala bagi Generasi daerah Kalteng susah untuk masuk di Fakultas Kedokteran, kebanyakan penduduk luar daerah Kalimantan selama ini.

    Hal inilah yang melatarbelakangi diadakan forum Diskusi Publik ini, dan ini perlu juga pihak UPR yang bisa memberikan gambaran luas secara teknis terkait apa kendalanya.

    Β "Kita tidak ingin menyerang habis - habisan pihak Rektor, namun kita inginkan agar bagaimana akses untuk putra - putri masyarakat adat Dayak bisa diprioritaskan dalam penerimaan Mahasiswa di Fakultas Kedokteran, " sebut Ducun.

    Ditekannya selaku ketua Diskusi Publik Rekruitmen Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya (UPR) Berbasis SDM Lokal', sangat mengharapkan kehadiran Rektor UPR nantinya.

    Β "Tim Diskusi Publik sangat berharap kepada Rektor UPR bisa hadir pada saat dilaksanakan Diskusi Publik nantinya, " tandas Ducun Umar.

    Sementara itu, salah satu narasumber Dr Agustin Teras Narang, SH. Mantan Gubernur Kalteng dua periode dan saat ini sebagai Legislator DPD RI Β Kalteng Β di Jakarta.

    Teras Narang merupakan pendiri keberadaan Fakultas Kedokteran di UPR Kalimantan Tengah. Pada masa itu beliau melihat kondisi masyarakatnya khususnya dipelosok wilayah pedesaan yang sangat kekurangan tenaga Media khusus dokter.

    Sehingga atas inisiatif yang saat itu menjabat Gubernur Kalteng bekerja sama dengan pihak UPR dan pemerintah pusat, mendirikan Fakultas Kedokteran yang hingga saat berakredasi B.

    Visi misinya untuk Kalteng Harati dan Kalteng Barigas, merupakan bersinergis dengan program membuka keterisolasian daerah - daerah di Kalteng yang belum ada akses jalan transportasi selama ini.

    Hingga saat ini, program yang telah beliau wacanakan untuk Kalteng, sudah banyak merasakannya, baikpun itu juga tentang Pendidikan dan Kesehatan.

    "Meningkatkan SDM dengan semangat Kalteng Harati dan Kalteng Barigas, " kata Teras Narang menyampaikan kepada media ini.Β 

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pemilu 2024, Polda Kalteng Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Mahasiswi Palangka Raya Diancam Mantan Pacar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    π™°πšπšŸ π™°πš“πšžπš—πš πš‚πšžπšŠπš—, πš‚π™·: π™ΏπšŽπš›πš”πšŽπš‹πšžπš—πšŠπš— π™ΊπšŽπš›πšŠπš”πš’πšŠπšπšŠπš— πšƒπš’πš—πšπš”πšŠπšπš”πšŠπš— π™΄πš”πš˜πš—πš˜πš–πš’ π™ΊπšŽπš•πšžπšŠπš›πšπšŠ
    Kasus Lambut VS PT Susantri Permai, Tunggu Restorative Justice Kejaksaan
    Sambangi Desa Haringen, Satreskrim Polres Bartim Ajak Masyarakat Jauhi Narkoba
    Polsanak Ditlantas Polda Kalteng Tanamkan Disiplin Berlalu Lintas Sejak Dini
    Cuaca Tidak Menentu, Personel Ditpolairud Berikan Imbauan Β Pada Penyedia Β Jasa Angkutan AirΒ 
    π™°πšπšŸ π™°πš“πšžπš—πš πš‚πšžπšŠπš—, πš‚π™·: π™ΏπšŽπš›πš”πšŽπš‹πšžπš—πšŠπš— π™ΊπšŽπš›πšŠπš”πš’πšŠπšπšŠπš— πšƒπš’πš—πšπš”πšŠπšπš”πšŠπš— π™΄πš”πš˜πš—πš˜πš–πš’ π™ΊπšŽπš•πšžπšŠπš›πšπšŠ
    Asri Guru Besar Silat Kuntau Dayak Antang Manari Kalteng,  Simbol Marwah Perguruan
    Kembali Bikin Ricoh, Diduga Pengembang Perumahan Gergaji Mesin Pagar Seng Nasabah
    Dikenal Sederhana dan Konsekwen, Dodo SP Mendapat Dukungan Masyarakat Kapuas
    Ini Alasan Fairid Nafarin Tunjuk Achmad Zaini Jadi Wakil Walikota di Pilwalkot Palangka Raya
    HUT ke-79 Korps Brimob, Polda Kalteng Aksi Sosial Bagikan Ratusan Makanan Gratis
    Cegah Kejahatan Siber, Polda Kalteng Minta Orangtua Awasi Anak Bermain Gadget
    Sidang Gugatan Cerai Oknum Cabub Gumas, KBH Mangkir Persidangan!
    Kalteng Wacth Berharap Polresta Palangka Raya Gelar Perkara Laporan Polisi Surat PalsuΒ 
    Ditresnarkoba Polda Kalteng mengungkap peredaran sabu di Wisma Palangka Raya

    Ikuti Kami